Personil Pospam Operasi Ketupat Polsek Cileungsi Polres Bogor, Pertemukan Anak dan Orang Tua Yang Terpisah Saat Hendak Mudik
BOGOR, MEDIAPOLRINEWS – Personel pengamanan operasi ketupat Polsek Cileungsi Polres Bogor Polda Jabar berhasil pertemukan seorang anak berusia 5 tahun yang terpisah dengan orang tuanya saat hendak mudik menuju Cisolok…