Kasus Wamenkumham Dapat Tekanan Publik, Rais Laskar Suku Betawi Mengecam dan Mengutuk Oknum yang Diduga Terlibat
JAKARTA, MEDIAPOLRINEWS – David Darmawan sebagai Rais Laskar Suku Betawi yang juga Ketua Umum Organisasi Betawi Bangkit mengecam dan mengutuk keras tindakan yang di luar nalar dari seorang pejabat publik…